Selasa, 12 Maret 2013

PERMASALAHAN SISTEM TERDISTRIBUSI


Masalah dengan sistem terdistribusi yang dapat  dimunculkan antara lain berkaitan dengan :

  • Software - bagaimana merancang dan mengatur software dalam Distribusi Sistem
  • Ketergantungan pada infrastruktur jaringan
  •  Kemudahan akses ke data yang di share, memunculkan masalah keamanan

Ada masalah yang dihadapi sistem terdistribusi, ada pula tantangan yang dihadapi oleh 

sistem terdistribusi itu sendiri yaitu:
  1.  Keheterogenan komponen (heterogenity)
  2. Keterbukaan (openness)
  3. Keamanan (security)
  4. Scalability
  5. Penanganan kegagalan (failure handling)
  6. Concurrency of components
  7. Transparansi


Kesulitan dan Ancaman dalam sistem terdistribusi antara lain :

  •   Mode pemakaian Variasi yang beragam terhadap karakteristik pemakaian

Contoh : berapa banyak halaman di kunjungi

  •    Masalah Internal

Ada beberapa masalah internal yaitu Masalah concurrency, Masalah clock, Mode 

kegagalan

  •   Lingkungan Sistem

Sistem terdistribusi harus mengakomodasi heterogenitas hardware, sistem operasi 

dan jaringan. Contoh : berapa banyak versi SO?

  •   Ancaman Eksternal yaitu Serangan terhadap kesatuan data dan keamanannya

       Sumber








Tidak ada komentar:

Posting Komentar